RSS

KUAT TEKAN BETON METODE ACI


KUAT TEKAN BETON
METODE ACI

A.    TUJUAN
1.  Melakukan kuat tekan beton.
2.  Menentukan besarnya kuat tekan beton.
3.  Menentukan kuat tekan karakteristik beton dan dapat menghitung sampai mendapatkan mutu beton.

B.     DASAR TEORI
                  Pengujian kuat tekan beton dimaksudkan untuk mengetahui nilai kuat tekan beton melalui mesin tekan beton. Besarnya kuat tekan beton ini menunjukkan baik tidaknya mutu pelaksanaan beton. Apabila mutu pelaksanaan beton dan benar maka akan didapat mutu beton sesuai dengan yang diinginkan. Kuat tekan juga dapat diartikan sebagai beban persatuan luas yang menyebabkan beton hancur.
                  Jumlah benda uji yang harus diuji adalah 30 benda uji, apabila kurang dari 30 maka harus dilakukan penyesuaian deviasi dengan factor pengali sebagai berikut :

Faktor Pengali Deviasi Standar
Jumlah Data
30
25
20
15
< 15
Faktor Pengali
1,0
1,03
1,08
1,16
Tidak boleh
     
                   Jika jumlah benda uji kurang dari 10 buah atau jika tidak tersedia data hasil pengujian, maka nilai kekuatan di lapangan harus dilebihkan minimal dengan nilai sebagai berikut :


Kuat Tekan Karakteristik
(Mpa)
Nilai Kekuatan Lebih Yang ditambahkan (Mpa)
< 21
21 – 35
> 35 atau lebih
F’c + 7
F’c + 8,5
F’c + 10


C.    ALAT DAN BAHAN
- Alat :
      1. Mesin tekan
      2. Timbangan.
      3. Cetakan kubus silinder
      4. Meja getar.
- Bahan :
   Beton segar

D.    LANGKAH KERJA
- Pembuatan Benda Uji
1.      Mengisi cetakan dengan beton segar sampai penuh.
2.      Memadatkannya dengan meja getar.
3.      Meratakan permukaan beton.
4.      Mendiamkan beton dalam cetakan selama 24 jam dan meletakkannya pada tempat datar.
5.      Membuka cetakan dan mengeluarkan benda uji.
6.      Merendam benda uji dalam bak perendaman yang berisi air agar proses pematangan berlangsung sempurna. Perendaman dilakukan sesuai dengan umur penekanan benda uji.
- Penekanan Benda Uji
1.      Mengeluarkan benda uji dari bak perendaman, membiarkannya ± 4 jam.
2.      Menimbang beratnya dan mengukur dimensinya.
3.      Meletakkan benda uji pada mesin tekan.
4.      menjalankan mesin tekan sampai batas maksimum.
5.      Menghitung kuat tekan beton.

E. contoh DATA HASIL PENGAMATAN
No.
Umur
(hari)
Berat
(kg)
Beban P
(KN)
Beban P
(kg)
1.
14
3,6
230
23000
2.
14
3,6
200
20000
3.
14
3,6
220
22000
4.
14
12,7
350
35000
5.
14
12,7
360
36000
6.
14
12,5
370
37000
7.
14
13,1
370
37000
8.
14
12,5
380
38000
9.
14
8,0
445
44500
10.
14
8,1
420
42000

1 KN = 100 kg




METODE ACI








































NO
KODE
TANGGAL
UMUR
LUAS
BEBAN(P)
PERBANDINGAN
KEKUATAN(fc = (P/A)(kg/cm²)
fc- fcr
(fc - fcr)²
COR
TES
TES
PENAMPANG
KN
KG
KEKUATAN
Saat Tes
28 hari
(kg/cm²)
(kg²/cm)

(A) cm²
UMUR
BENDA UJI
1
Silinder kecil 1
3/12/2010
17/12/2010
14
78.5
230
23000
0.88
0.83
353.00
401.14
102.24
10452.11
2
Silinder kecil 2
3/12/2010
17/12/2011
14
78.5
200
20000
0.88
0.83
306.96
348.82
49.91
2491.29
3
Silinder kecil 3
3/12/2010
17/12/2012
14
78.5
220
22000
0.88
0.83
337.66
383.70
84.79
7190.13
4
Silinder besar 4
3/12/2010
17/12/2013
14
176.625
350
35000
0.88
0.83
238.75
271.30
-27.60
761.90
5
Silinder besar 5
3/12/2010
17/12/2014
14
176.625
360
36000
0.88
0.83
245.57
279.05
-19.85
394.06
6
Silinder besar 6
3/12/2010
17/12/2015
14
176.625
370
37000
0.88
0.83
252.39
286.81
-12.10
146.40
7
Silinder besar 7
3/12/2010
17/12/2016
14
176.625
370
37000
0.88
0.83
252.39
286.81
-12.10
146.40
8
Silinder besar 8
3/12/2010
17/12/2017
14
176.625
380
38000
0.88
0.83
259.21
294.56
-4.35
18.90
9
kubus 9
3/12/2010
17/12/2018
14
225
445
44500
0.88
1
197.78
224.75
-74.16
5499.45
10
kubus 10
3/12/2010
17/12/2019
14
225
420
42000
0.88
1
186.67
212.12
-86.78
7531.56










Σ f'c
2989.06

34632.19






























2989.06
=
298.91
kg/cm2









10














F.     KESIMPULAN
Kuat tekan karakteristik tidak dihitung karena jumlah benda uji 10 buah sedangkan syarat minimum 15 buah. Dari hasil diperolah kuat tekan rata-rata (fcr) = 298,9 kg/cm2. Ini berarti tidak tercpai mutu beton yang disyaratkan K-300, karena untuk mutu beton K-300, kuat tekan rata – rata yang disyaratkan ( fcr ) rata-rata = 380 kg/cm2. Dengan melihat hasil kuat tekan yang dicapai maka perlu dilakukan Trial Mix
      (  kadar semen diturunkan )

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

2 komentar:

Unknown mengatakan...

Thanks bardockk

Unknown mengatakan...

Thanks bardockk

Posting Komentar